Karhutla (Kebakaran Hutan Dan Lahan) merupakan ancaman yang dapat menggangu ekosistem lingkungan dan kehidupan. Untuk itu Polsek Batu Ampar mengintensifkan pelaksanaan kegiatan pencegahan karhutla dengan melakukan berbagai upaya preventif dan preemtif. salah satunya Desa Gunung Mas yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Gunung Mas Polsek Batu Ampar Polres Tanah Laut kepada warga desa Gunung Mas melakukan himbauan tentang bahaya Karhutla serta cara pencegahan Karhutla. dalam pelaksaan himbauan kepada masyarakat Desa Gunung Mas Kecamatan Batu Ampar Merasa terbantu karena maraknya Karhutla di wilayah Kecamatan Batu Ampar serta segera melapor ke Pihak Kepolisian jika terjadi kebakaran di sekitar Kecamatan Batu Ampar
Penulis, DM
POLRES TANAH LAUT BERMANFAAT BAGI MASYARAKAT
0 comments:
Posting Komentar