Pada hari kamis tanggal 07 September 2017 mulai jam 19.00 wita s/d 21.00 wita Personil Polsek Pelaihari AIPTU H. SARIFUL. B, BRIGADIR M. HASANI & BRIGADIR R. HIDAYAT melaksanakan kegiatan Pengamanan & Pengaturan Pasar Malam Samping Kompi di Kel. Angsau Kec. PelaoihariKab. Tanah Laut. Dalam kegiatan pengamananya Personil Polsek Pelaihari menghimbau masyarakat agar tertib dalam memakirkan sepeda motor serta menggunakan kunci ganda saat ditinggalkan berbelanja. Hal tersebut dimaksusd agar mewujudkan Situasi Kamtibmas Yang Kondusif di Wilkum Polsek Pelaihari Polres Tanah Laut & meminimalisir akan terjadinya Tindak Pidana Curanmor, Copet & Laka lantas.
Penulis : 441NG
0 comments:
Posting Komentar