Untuk mengantisipasi terjadinya tindak pidana dan perkelahian maka anggota Polsek Jorong yang sedang Piket melakukan Patroli secara dialogis kepada pemuda pemuda serta masyrakat yang masih bergerombol di pinggir pinggir jalan dan memberikan himbauan serta nasehat nasehat agar tidak sampai mengganggu ketertiban masyrakat.
Sabtu, 17 Maret 2018
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 comments:
Posting Komentar