Guna
mewujudkan situasi Kamtibmas yang kondusif, aman serta pelayanan kepada
masyarakat dipandang perlu untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap
gangguan Kamtibmas di wilayah Polsek Jorong,polres Tanah Laut.
Terlihat
saat patroli mobiling dipimpin oleh Kanit Binmas Polsek Jorong, Aiptu
Abdul Goni bersama Aipda Edy Purwanto gencarkan patroli di SPBU Jorong.
Dalam
kesempatan tersebut Aiptu Abdul Goni menyampaikan pesan pesan Kamtibmas
agar selalu waspada terhadap semua kendaraan yang masuk SPBU baik yang
mengisi BBM atau sekedar Numpang istirahat saja, dalam penerimaan
pembayaran agar uangnya diteliti betul jangan sampai keliru uang palsu,
kalau perlu gunakan alat deteksi. Apabila ada hal hal yang mencurigakan
agar segera telpon ke Polsek Jorong.






%20Polri%20Untuk%20Masyarakat%20(1%20M%20x%203%20M).jpg)






0 comments:
Posting Komentar