Bhabinkamtibmas desa Alur Brigadir Dedi Hermawan melakukan sambang desa dan berdialog dengan murid Ponpes yang ada di desa alur dan menyelipkan pesan pesan kamtibmas bahaya narkoba dan paham paham radikal, yang sangat membahayakan mereka dan bisa merusak masa depan mereka.
0 comments:
Posting Komentar