Untuk memelihara sitkamtibmas yang kondusif anggota Polsek Takisung Polres Tanah Laut melaksanakan patroli malam
Dalam patrolinya itu anggota Polsek melakukan sambang di pos kamling.
Anggota Polsek Takisung menyampaikan pesan Kamtibmas kepada warga yang sedang berjaga. Diimbau kepada warga untuk tidak lengah saat berjaga.
Kapolsek Takisung AKP H. Wasito menuturkan kegiatan patroli sambang pos kamling itu untuk meningkatkan keamanan dan kenyamanan. Sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman."
Ikhlas Melayani Tulus Melindungi






%20Polri%20Untuk%20Masyarakat%20(1%20M%20x%203%20M).jpg)






0 comments:
Posting Komentar