Jumat, 06 Oktober 2017

Pada hari Jum'at tanggal 06 Oktober 2017 mulai jam 11.00 Wita s/d selesai Bhabinkamtibmas Ds. Ujung Batu Polsek Pelaihari Polres Tanah Laut bersama rekannya Aiptu Supriyanto, Aiptu Madansyah, Bripka Candra N melaksanakan giat Sosialisasi Cegah & Gul Karhutla di Kantor Ds. Ujung Batu Kec. Pelaihari Kab. Tanah Laut. Dalam Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kades Ds. Ujung Batu, Sekdes Ds. Ujung Batu, Perangkat Desa Ujung Batu, Para Ketua RW & Ketua RT se-Desa Ujung Batu, Tokoh masyarakat, Tokoh Agama, Tokoh Pemuda dan 5 org anggota KKN UIN banjarmasin serta perwakilan warga masing RT sebanyak 5 orang. kegiatan ini dimaksud untuk agar masyarakat sadar bahwa tindakan membakar hutan dan lahan adalah pelanggaran hukum yang ada di indonesia & juga terhindar dari bahaya kabut asap yg bisa mengakibatkan gangguan kamtibmas baik segala udara, darat dan terhadap manusia serta menciptakan kondisi kondusif di wilkum Polsek Pelaihari. Selama giat berjalan  aman dan lancer serta terjalinmya komunikasi yang baik antara masyarakat dan Polri khususnya Polsek Pelaihari.


BERMANFAAT BAGI MASYARAKAT



Tagged:

0 comments:

Statistik Pembaca